Rekomendasi Wisata di Palembang yang Ramah Anak, Buruan Datang Kesini!

Rekomendasi Wisata di Palembang yang Ramah Anak, Buruan Datang Kesini!

Wisata di Palembang
Wisata di Palembang


Rekomendasi - Palembang merupakan ibu kota dari provinsi Sumatera Selatan. Dimana wisata di Palembang sering menarik perhatian banyak orang. Oleh karena itu, tidak heran jika banyak wisatawan dari berbagai daerah rela datang jauh-jauh ke Palembang.

Pada dasarnya, banyak wisata Palembang terdekat yang menawarkan berbagai macam wahana dan fasilitas. Bahkan tersedia kawasan wisata ramah anak, yang cocok dikunjungi bersama si kecil. Menariknya, tiket masuk menuju wisata ini relatif murah.

5 Wisata di Palembang yang Memiliki Daya Tarik Kuat

Wisata di Palembang
Wisata di Palembang

Jika Kamu menyukai tempat wisata Palembang terbuat, maka terdapat beberapa pilihan wisata yang menarik. Dimana wisata di kota Palembang sudah dilengkapi dengan wahana yang lengkap. Berikut beberapa tempat healing di Palembang yang populer:

1. Taman Bunga Celosia Spring Hill

Jika Kamu mencari wisata hits Palembang, maka Taman Bunga Celosia Spring Hill dapat dijadikan sebagai pilihan. Dimana wisata ini terletak di jalan Letjen TNI Dr. H, Ibnu Sutowo. Selain itu, taman ini hanya buka mulai pukul 09:00-16:40 WIB. 

Sementara dari segi harga tiket, Taman Bunga Celosia Spring Hill hanya menarik tarif sekitar Rp 10.000. Salah satu ikonik di taman ini adalah adanya bunga Jengger Ayam. Hamparan bunga yang luas,membuat liburan terasa lebih nyaman dan berkesan.

2. Pulau Kemaro

Tempat healing di Palembang yang selanjutnya yaitu Pulau Kemaro. Wisata ini terletak di tengah sungai Musi dan tak jauh dari jembatan Ampera. Menurut cerita yang beredar, Pulau ini terbentuk dari proses alami yakni kumpulan tanah dan lumpur di murai sungai.

Di wisata ini terdapat salah satu situs sejarah yang memiliki daya tarik kuat. Bahkan Kamu akan merasakan sensasi liburan ala Tirai Bambu saat mengunjungi Pulau Kemaro. Oleh karena itu, tidak heran jika Pulau Kemaro disebut sebagai wisata hits Palembang.

3. Kebun Teh Dempo

Jika Kamu mencari wisata Palembang terdekat, maka Kebun Teh Dempo dapat dijadikan sebagai pilihan. Dimana wisata ini menampilkan hamparan kebun seluas 1523 hektar. Oleh karena itu, hamparan kebun teh cukup memukau para pengunjungnya.

Ketika berkunjung di kebun ini, Kamu akan merasakan kenyamanan tersendiri. Oleh karena itu, tidak heran jika wisata di Palembang yang satu ini cukup populer. Terlebih banyak anak muda yang memilihnya sebagai tempat healing di Palembang.

4. Waterboom OPI Jakabaring

Jika Kamu mencari tempat wisata Palembang terdekat di Jakabaring, maka Waterboom OPI Jakabaring dapat dijadikan sebagai pilihan. Menariknya, terdapat berbagai macam wahana seru yang cocok untuk anak kecil baik usia balita ataupun batita.

Tidak hanya itu saja, kolam renang ini menyediakan berbagai macam ukuran. Oleh karena itu, pengunjung bisa memilih kolam sesuai dengan keinginan. Hal inilah yang menyebabkan Waterboom OPI Jakabaring dikenal sebagai wisata hits Palembang.

5. Air Terjun Lematang

Apabila Kamu bosan dengan hiruk pikuk kehidupan kota, maka Air Terjun Lematang dapat dijadikan sebagai tempat healing terbaik. Dimana wisata ini terletak di Desa Perahu Dipo, Kec. Dempo Selatan. Menariknya, suhu udara di daerah ini cukup asri.

Selain asri, air terjun ini juga memiliki pemandangan alam yang memukau. Oleh karena itu, tidak heran jika banyak anak muda yang menjadikan Air Terjun Lematang sebagai tempat healing. Terlebih air terjun ini jauh dari keramaian masyarakat.

Itulah beberapa tempat wisata di Palembang yang memiliki daya tarik kuat. Oleh karena itu, tidak heran jika Palembang sering menjadi tujuan wisatawan saat liburan. Terlebih wisata yang tersedia di Palembang cukup beragam.

Dwi Synta
Hai saya Synta, seorang Reviewer Influencer dan Penulis di Rekomendasid.com, Saya merekomendasikan pengalaman saya dalam beberapa topik mulai dari Lifestyle, Teknologi, kuliner, Wisata, Barang
Posting Komentar